PATI, Infodetik.co | Polresta Pati mengawali tahun 2025 dengan melanjutkan tradisi Binrohtal (Pembinaan Rohani dan Mental) sebagai bagian dari pembinaan personel. Pada Kamis (02/01/2025),
kegiatan ini kembali dilaksanakan dengan melibatkan seluruh personel dan ASN. “Dalam acara tersebut dipimpin langsung oleh AKP Mudhofar.
Maka bagi para peserta diajak untuk merenungkan kembali peran mereka sebagai pelayan masyarakat yang harus berlandaskan keimanan dan ketakwaan.
Sebagai dasar dari semua tindakan kita. Tanpa itu, kita tidak akan bisa memberikan pelayanan yang optimal kepada masyarakat,” ujar AKP Mudhofar.(@Gus Kliwir/red)
Discussion about this post